Sabtu, 12 November 2011

Dokter ,Cita Cita Saya Sejak Kecil


Seusai acara Memberikan Seminar Saya bertemu Dr .Ahson yang juga menjadi nara sumber pada acara itu ,seperti biasa saya mencoba mengali pengalaman suksesnya sebagai “mantan” mahasiswa kedokteran.

“Meski bukan dari keluarga dokter , saya tetap ingin mewujudkan cita cita saya sejak kecil yaitu menjadi dokter.Saat saya punya cita cita itu sejak kelas IV SD saya terus membayangkan menjadi dokter.Saya banyak kumpulin dan baca artikel tentang kesehatan dari manapun ,majalah Koran,buku buku bekas terutama yang berbau teori gitu.Hampir sepulang saya selalu main ke perpustakaan yang cukup dengan naik sepeda sudah nyampai..Namun saya juga bukan kutu buku ,saya juga senang bermain sepak bola,berenang dan bermain main dengan teman sekampung”.

“”Orang tua saya sportif dan mendukung saya ,saat saya gagal masuk SMA Negeri saya memilih masuk SMA swasta yang menegakan disiplin walaupun bukan bukan SMA bonafid.DiSMA itu minat dan bakat saya dibidang IPA dapat diakomodasi dengan baik.Karena para guru membimbing besarnya rasa ingin tahu dibidang kesehatan yang saya miliki..Para guru menciptakan suasana kompetisi dibidang prestasi akademik. Kalau liburan untuk memperkuat impian saya itu saya sering main ke Fakultas kedokteran foto disana,banyak teman mengatakan saya seperti orang gila .Tapi saya cuma ketawa ketawa saja..Saya selalu melatih diri saya dengan beban yang lebih berat dari teman lain yaitu mengerjakan latihan soal kelas diatas saya…seperti saat kelas I SMA saya mengerjakan latihan soal kelas II ,ini yang me mudah kan saya kelak lolos UMPTN”

Saya diterma di Fakultas Kedoteran lewat UMPTN tanpa belajar di LBB,ya karena saya rajin berburu soal saat kelas III SMA dan kalau saya tidak tahu jawabannya saya sering konsultasi kepada guru Mapel di sekolah saya itulah kunsi sukses menembus perguruan Tinggi ..Saat saya sudah menjadi mahasiswa kedokteran saya lebih banyak mencurahkan waktu di kampus ,saya banyak membaca literature literature kodokteran di perpustakaan kampus ,Hasilnya tidak mengecewakan saya selalu meraih Indeks Prestasi Akademik yang memuaskan.Disitulah saya menemukan "chemistry "dengan ilmu kedoteran yang saya cita citakan sejak kecil .Prinsip hidup saya ,bagaimana memberikan kemanfaatan sebanyak banyak nya bagi masyarakat..
.

Dab beliaupun pamiit segera melanjutkan tugas,sukses dok!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar